SMAN 1 Singaraja membuka stand Perpustakaan Keliling dan Layanan Kesehatan Gratis pada Hari Minggu, 1 September 2019 di Taman Kota Singaraja.